BPBD Aceh Tamiang Perbaiki Sekolah Terdampak Puting Beliung

ACEH TAMIANG (Waspada): Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Aceh Tamiang mulai Selasa 13 Mei 2025 melaksanakan perbaikan dua sekolah yang terdampak bencana angin puting beliung yang terjadi pada Senin sore…