Scroll Untuk Membaca

Aceh

PT. ALS Bantu Santri Yatim Darul Aitami Simeulue

Ustadz Ifdhal Ma'asy menerima bantuan dari Perwakilan PT ALS dengan didampingi beberapa Santri Darul Aitami Desa Linggi, Simeulue. Rabu (12/4). Waspada/Ist.
Ustadz Ifdhal Ma'asy menerima bantuan dari Perwakilan PT ALS dengan didampingi beberapa Santri Darul Aitami Desa Linggi, Simeulue. Rabu (12/4). Waspada/Ist.
Kecil Besar
14px

SIMEULUE (Waspada): PT. Antar Lintas Sumatera (PT. ALS) melalui perwakilan nya di Simeulue Dafran Ucok beberapa jam usai membaca berita Waspada.id Rabu (12/4) sore ini turun membantu.

PT. ALS Bantu Santri Yatim Darul Aitami Simeulue

“Insya Allah ini kami sudah belanja dan sudah diantarkan dengan becak ke saudara kita yatim, yatim piatu dan miskin yang sedang nyantri di Darul Aitami, Linggi, Simeulue,” ujarnya.

Scroll Untuk Lanjut Membaca

PT. ALS Bantu Santri Yatim Darul Aitami Simeulue

IKLAN

Adapun sumbangan dari mereka untuk Darul Aitami Simeulue sore terdiri dari, Beras cap Dua Mawar 10 Sak ukuran 15 kg per satu sak.

Kemudian katanya, Indomie 10 Dus atau tim. Telor Ayam,10 papan, Minyak Makan 10 Kg.

Pimpinan Pondok Pesantren Darrul Aitami Ustadz Ifdhal Ma’asy kepada Waspada barusan menyampaikan sudah menerima bantuan dari PT. ALS melalui perwakilannya.

“Alhamdulillah sudah ada pak. Tadi diserahkan pak Dafran Ucok kemari,” jawabnya. (b26)

Berita terkait:

Update berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran favoritmu akses berita Waspada.id WhatsApp Channel dan Google News Pastikan Kamu sudah install aplikasi WhatsApp dan Google News.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE