Scroll Untuk Membaca

Sumut

Tidak Ada Petugas, Jalanan Macat

Kecil Besar
14px

BATANGKUIS (Waspada) Selama bulan suci Ramadhan 1443 H, jalan di Kecamatan Batangkuis macat. Macatnya jalan karena tidak adanya petugas yang mengatur jalan dan pengendara saling ingin mendahului.

Tidak Ada Petugas, Jalanan Macat
SUASANA Simpang Lima Batangkuis Pekan yang macat akibat pengendara sepeda motor dan mobil saling ingin mendahului, Sabtu (30/4) sore. (Waspada/HM Husni Siregar/B)

Pantauan Waspada, Sabtu (30/4) sore di Simpang Lima Batangkuis Pekan, beberapa pengendara baik sepeda motor maupun mobil menumpuk dan saling ingin mendahului. Akibat nya macat tidak terelakkan.

Scroll Untuk Lanjut Membaca

Tidak Ada Petugas, Jalanan Macat

IKLAN

Melihat kondisi ini, sejumlah warga turun tangan mengurai kemacatan.

Tidak Ada Petugas, Jalanan Macat

“Lihatlah pengendara sepeda motor itu, tidak ada yang sabar, mereka saling ingin mendahului sehingga macat tidak terelakkan. Kemacatan ini terjadi setiap sore selama bulan suci Ramadhan. Petugas dari Kepolisian juga tidak ada disini”sebut Bustami. (a01/a14/B)

Update berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran favoritmu akses berita Waspada.id WhatsApp Channel dan Google News Pastikan Kamu sudah install aplikasi WhatsApp dan Google News.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE